21487
Publish Senin, 21 Oktober 2019
Dibaca 149 kali
Program Kegiatan dari Provinsi Jawa Timur yang disebut dengan Jalin Matra, ditujukan kepada warga miskin / perempuan yg menjadi kepala rumah tangga (pencari nafkah). Program ini bertujuan untuk dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan memberdayakan perempuan agar tetap bisa mandiri dan mengelola perekonomian dalam keluarga. Mendapatkan penghasilan untuk biaya keperluan keluarga. Yang mendapatkan bantuan ini sejumlah 19 orng KRTP (Kepala Rumah Tangga Perempuan) di desa Penambangan. Jenis bantuan berupa barang - barang peralatan usaha, seperti lemari es, meja, lemari kaca, kompor gas lengkap dan barang-barang yg di jual seperti sabun, rokok, kacang, sembako, dll. Respon warga terhadap program ini sangat senang atas bantuannya, karena sangat berarti sekali bagi warga tidak mampu untuk tetap terus mengelola perekonomian keluarga serta membuka usaha di lingkungan sekitar.
Daftar penerima program Jalin Matra Desa Penambangan Periode Tahun 2019 :
Program ini diharapkan bisa menjadi salah satu cara untuk megentaskan kemiskinan dan dapat berkembang berkelanjutan, serta dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Bagikan :
BERITA POPULER
Keringanan sebesar 15% selama masa Pandemi Covid-19 Untuk Pengurusan IMB
Kamis, 09 Juli 2020
pemenang lomba tumpeng
Sabtu, 17 Agustus 2024
Penyaluran bansos pangan di Ds.Sumokembangsri
Rabu, 28 Agustus 2024
Pembinaan Perangkat Desa
Rabu, 17 Januari 2024
BERITA TERKINI
Penghargaan Inotek Award 2024
Rabu, 11 Desember 2024
apel pagi rutin
Rabu, 28 Agustus 2024
Penyaluran bansos pangan di Ds.Sumokembangsri
Rabu, 28 Agustus 2024
lomba memeriahkan HUT RI ke 79
Selasa, 20 Agustus 2024